Pages

Wednesday, December 4, 2019

VIDEO: Bendungan di Anak Sungai Nil Ancam Pasokan Air Mesir

AFP TV, CNN Indonesia | Rabu, 04/12/2019 19:23 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Pembangunan bendungan raksasa di Ethiopia membuat Mesir khawatir pasokan air mereka berkurang.

Padahal selama ini warga Mesir menggantungkan hidup pada air dari Sungai Nil yang menyediakan 97 persen kebutuhan air tawar bagi Mesir. Namun pertumbuhan populasi ditambah kekeringan dan polusi membuat pasokan air menurun.

Pejabat Mesir menyebut pasokan air terus menurun dari awalnya 1000 meter per kubik menjadi 570 meter per kubik pada 2018. Bahkan penurunan diprediksi akan terus terjadi hingga 2025.

Sementara Ethiopia menegaskan pembangunan bendungan tak akan mengganggu pembagian air dari Sungai Nil.

Let's block ads! (Why?)



from CNN Indonesia https://ift.tt/33RIDGp
via IFTTT

No comments:

Post a Comment